Lihat Semua : motion_grafis

Satgas Pangan Ramadhan


Dipublikasikan pada 6 years ago , Redaktur: Andrean W. Finaka, Riset : Ananda Syaifullah / Desain : RM Ksatria Bhumi Persada /   View : 1.518

Bulan Ramadan selalu identik dengan lonjakan harga bahan-bahan pokok. Oleh karena itu sebagai upaya menstabilkan harga di pasaran, maka pemerintah membentuk tim pemantauan khusus di beberapa distributor hingga agen di beberapa daerah. Satuan Tugas (Satgas) khusus ini juga untuk memberantas penimbuhan kebutuhan bahan pokok menjelang bulan puasa

Pembentukan satgas ini merupakan hasil koordinasi Menteri Dalam Negeri, Menteri Perdagangan, Menteri Pertanian, Ketua KPPU, Kapolda, Kapolres se-Indonesia dan beberapa bupati dan wali kota. Hasilnya, harga kebutuhan pokok tahun 2017 bisa lebih stabil.



Motion Grafis Terkait